primaku
Mitra resmi kami:
kemenkesidaibkkbn
Unduh PrimaKu di:
playstoreappstore

Pilihan Produk untuk Atasi Bekas Gigitan Nyamuk pada Kulit Bayi

Author: Dhia Priyanka

Topik: Gigitan Nyamuk, Krim, Produk Bayi, Produk Anak

Suka sedih nggak sih, MomDad kalau melihat ada noda hitam atau merah di kulit mulusnya si Kecil? Penyebab keduanya paling sering terjadi karena gigitan nyamuk. Sudah coba berbagai cara untuk menghilangkan warna kemerahan pada kulit bayi, tapi belum juga membuahkan hasil. Nah, jika saat ini MomDad memiliki permasalahan di atas, coba yuk atasi dengan pilihan produk di bawah.

PURE kids Itchy Cream

9f5d88324d24803d8b51d31cd2c0f747.jpg

PURE kids Itchy Cream hadir dengan tekstur krim yang mampu meredakan gatal akibat gigitan serangga dan nyamuk. Krim ini dapat menyejukan kulit saat digunakan. PURE kids Itchy Cream tidak mengandung Camphor, sehingga aman digunakan pada bayi. Si kecil pun dapat menjalani aktivitasnya dengan lebih nyaman dan ceria. Mampu membantu meredakan gatal akibat gigitan serangga dan nyamuk, PURE kids Itchy Cream dibanderol seharga Rp32.000.

Organic Buds Save Our Skin Lotion

29a621c6f32fb693d00fd10ee0edec6e.jpg

Jika memiliki budget lebih, MomDad bisa menggunakan Organic Buds Save Our Skin Lotion. Buds Organics Save Our Skin Lotion (Soothing) merupakan lotion yang berfungsi sebagai pertolongan pertama pada luka seperti luka gores, luka lecet, luka lebam, luka bakar dan bekas gigitan nyamuk yang sudah menghitam. Keunggulan produk seharga Rp229.000 ini adalah mampu melindungi dan menjaga kesehatan kulit yang sensitif, menenangkan dan menghidrasi kulit yang terluka, membantu proses regenerasi kulit, hingga membantu membunuh bakteri, virus, dan jamur yang dapat menyerang bagian kulit yang terluka. Dilengkapi dengan sertifikasi organik Ecocert, Organic Buds Save Our Skin Lotion hadir dalam ukuran 50 mL.

Nubiko Skincare Cream Anak

REVISI-1Artboard-4-1-1024x1024.jpg

Nubiko Baby Cream diformulasikan untuk menyamarkan noda bekas luka gigitan nyamuk maupun serangga, serta meredakan ruam kemerahan akibat iritasi atau pemakaian popok yang terlalu ketat dan terlalu lama pada si Kecil. Baby Cream dari NUBIKO juga mampu melindungi dan menjaga kulit bayi agar tetap sehat dan lembut, sehingga Nubiko Baby Cream menjadi solusi yang baik digunakan untuk merawat dan menjaga sang buah hati.

Produk yang diklaim sebagai no.1 penghilang bekas luka untuk si Kecil ini hadir dalam ukuran 30mL seharga Rp159.000.

Mustela Barrier Cream

sg-11134201-22120-8aoyv8zd8rkv91.jpg

Mustela Barrier Cream adalah diaper krim ruam popok dengan kandungan alami yang teruji klinis efektif dan aman untuk mencegah dan mengatasi iritasi dan kemerahan akibat ruam popok. Dengan tekstur  krim tebal namun berfungsi cukup lembut, produk ini bisa dioleskan setiap hari setelah mandi. Cegah iritasi dan menyegarkan si Kecil dengan aroma segar. Keunggulan produk seharga Rp137.000 ini adalah mampu melindungi kulit bayi dari kebasahan dan meminimalkan risiko reaksi alergi, mengurangi kemerahan dengan cepat, mendorong regenerasi sel dengan aksi vitamin B5 dan F, hipoalergenik dan diformulasikan khusus untuk meminimalkan risiko reaksi alergi.

Dari keempat pilihan di atas, ada yang sudah pernah MomDad coba belum?

familyfamily
Baca artikel tumbuh kembang anak di PrimaKu!
Unduh sekarang
playstoreappstore
Rekomendasi Artikel
Lihat semua
cover
Pilihan Mainan Anak yang Baik
29 Jan 2018
cover
Pilihan Mainan untuk Menstimulasi Perkembangan Anak Sesuai U...
21 Agu 2022
cover
5 Pilihan Sunscreen yang Aman untuk si Kecil
7 Sep 2022
cover
5 Pilihan Popok yang Nyaman dan Cocok untuk Newborn
13 Sep 2022
cover
Pilihan Brand Baju Lokal Anak untuk Usia 0-12 Tahun
20 Sep 2022
cover
Berbagai Pilihan Nasi Tumpeng untuk Acara Syukuran si Kecil
25 Sep 2022
cover
5 Pilihan Nipple Cream untuk Obati Lecet pada Puting Busui
28 Sep 2022
cover
Pilihan Jenis Makanan untuk Anak yang Tumbuh Gigi
30 Des 2022
cover
Pilihan Resep Makanan Keluarga untuk Menyambut Tahun Baru
1 Jan 2023
cover
Pilihan Protein Hewani untuk MPASI yang Bisa Tingkatkan BB
8 Jan 2023
cover
Pilihan Sumber Karbohidrat Pengganti Nasi untuk Penuhi Energ...
19 Jan 2023
cover
5 Pilihan Resep Camilan MPASI dengan Bahan Roti Terfavorit M...
12 Feb 2023
cover
Penuhi Kebutuhan Vitamin A pada Anak dengan 5 Pilihan Buah I...
20 Feb 2023
cover
Merawat Kulit Sensitif, Ini 5 Pilihan Baby Cream untuk si Ke...
10 Mar 2023
cover
Pilihan Mainan untuk Optimalkan Tumbuh Kembang Bayi Usia 6 B...
3 Apr 2023
cover
Aneka Pilihan Susu untuk Keluarga, Mulai dari Fresh Milk hin...
10 Apr 2023
cover
Pilihan Jenis Ikan untuk Menu MPASI si Kecil
11 Jul 2023
cover
9 Pilihan Protein Hewani untuk Penuhi Nutrisi Anak
13 Jul 2023
cover
5 Pilihan Camilan Peningkat BB Berbahan Roti
11 Agu 2023
cover
Pilihan Tempat Bermain Anak yang Viral, yuk Ajak si Kecil ke...
16 Sep 2023
cover
7 Pilihan Sayuran yang Baik untuk Menu MPASI si Kecil
18 Sep 2023
cover
5 Pilihan Camilan BB Booster Berbahan Alpukat yang Mudah Dib...
19 Sep 2023
cover
Bikin MPASI Lebih Enak & Gurih dengan Pilihan Resep Kaldu Be...
4 Okt 2023
cover
Ini 5 Pilihan DSA yang Buka Praktik di Bogor & Sekitarnya
5 Okt 2023
cover
5 Pilihan Buku Anak Best Seller 2023, Harga di Bawah Rp100 R...
7 Okt 2023
cover
5 Pilihan Sikat Gigi Anak yang Lembut & Desainnya Lucu
13 Okt 2023
cover
Kenapa sih Anak Perlu Diberikan Pilihan?
14 Okt 2023
cover
Manfaat Berikan Pilihan bagi Perkembangan Sosioemosional Ana...
20 Okt 2023
cover
Anti Bocor, Ini 5 Pilihan Popok dengan Harga Ekonomis
20 Okt 2023
cover
Pilihan Sunscreen yang Tepat untuk si Kecil di Tengah Cuaca ...
27 Okt 2023
cover
Ini 5 Pilihan Protein Hewani yang Bisa Dijadikan sebagai BB ...
8 Nov 2023
cover
5 Pilihan Bumbu MPASI yang Aman Dikonsumsi untuk si Kecil
7 Des 2023
cover
5 Pilihan Snack yang Bisa Dibawa saat Bepergian
18 Des 2023
cover
5 Pilihan Tas Bayi Lokal dengan Kompartemen Terlengkap!
23 Jan 2024
cover
5 Pilihan MPASI BB Booster Bumbu Masak Anti GTM
31 Jan 2024
cover
Anti Cemas, Ini Pilihan ASI Booster untuk Pelancar ASI
7 Feb 2024
cover
Pancake hingga Gorengan, Ini Pilihan Tepung MPASI untuk si K...
14 Mar 2024
cover
Pilihan Susu & Suplemen Ibu Hamil untuk Penuhi Kebutuhan Nut...
28 Mar 2024
cover
5 Pilihan Sweet Treats di Bawah Rp50 Ribu untuk Booster si K...
1 Apr 2024
primaku
Aplikasi tumbuh kembang anak Indonesia. Didukung penuh oleh Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI)
Mitra resmi kami:
kemenkesidaibkkbn
Unduh PrimaKu
playstoreappstore
© 2023 All rights reserved PRIMAKU, Indonesia
Cari kami di: