
Tips Mempersiapkan Mudik pada Anak
29 Jan 2018
Author: Fauziah Sabtuanisa
19 Des 2023
Topik: Stimulasi, Malas Bergerak
Kerap kali bayi memiliki pola tingkah yang sangat gemas, aktif dan tidak bisa diam. Namun, tak jarang menemukan bayi yang lebih banyak berdiam diri, terlihat pasif atau malas bergerak. Bayi yang malas bergerak bisa mengindikasikan banyak hal. Dan pada artikel sebelumnya sudah dijelaskan dampak-dampak negatif yang bisa terjadi pada bayi jika malas bergerak terhadap tumbuh kembangnya, seperti kesehatan tulang yang terganggu, tidak bisa menjaga postur keseimbangan, berpotensi mengalami penolakan terhadap makanan karena energi yang keluar hanya sedikit, sehingga ia menjadi “kurang lapar,” dan lainnya.
Untuk menangani bayi yang malas bergerak, berikut ini ada beberapa tips yang bisa MomDad terapkan, antara lain:
Oleh sebab itu, aktivitas fisik perlu diterapkan kepada anak sedini mungkin sesuai dengan usianya. Hal ini dimaksudkan untuk membantu membangun dan memelihara kesehatan tulang, otot, dan persendian pada bayi. Selain itu juga mengurangi risiko diabetes, tekanan darah tinggi, dan penyakit jantung di kemudian hari. Jadi, jangan lupa ya MomDad untuk sering-sering mengajak bayi untuk lebih aktif bergerak sejak dini.
Referensi: 11 Ways to Encourage Your Child to Be Physically Active - HealthyChildren.org