primaku
Mitra resmi kami:
kemenkesidaibkkbn
Unduh PrimaKu di:
playstoreappstore

Cegah Penyakit Tifus pada si Kecil dengan Berikan Imunisasi Ini!

Author: Marisha A

Editor: dr. Dini Astuti Mirasanti, Sp.A

Topik: Imunisasi, Imunisasi Tifoid, Tifus

Demam tifoid atau tifus merupakan penyakit infeksi yang disebabkan oleh kuman Salmonella typhii. Untuk mencegah penyakit ini, selain dengan menjaga kebersihan makanan, setiap anak dianjurkan untuk mendapatkan imunisasi tifoid. Karena itu, berikut informasi mengenai imunisasi tifoid yang perlu diketahui oleh MomDad. Simak, yuk!

Penyebab demam tifoid

istockphoto-955514400-612x612.jpg

Melansir laman IDAI, anak berusia 5 tahun ke atas menjadi kelompok usia yang rentan terkena demam tifoid, karena pada umumnya mereka sudah mulai bersekolah dan mengenal jajanan di luar rumah. Jajanan yang kurang bersih bisa mengandung kuman Salmonella typhii yang bisa masuk ke tubuh anak jika termakan.

MomDad harus waspada jika anak mengalami demam lebih dari 1 minggu karena ini merupakan gejala awal demam tifoid. Gejala lain demam tifoid di antaranya adalah keluhan pada saluran cerna, seperti mual, muntah, mencret, atau pada anak yang lebih besar justru susah buang air besar.

Imunisasi tifoid untuk mencegah demam tifoidistockphoto-184836528-612x612.jpg

Untuk mencegah anak menderita demam tifoid, diperlukan pemberian imunisasi tifoid sejak dini untuk membentuk antibodi yang akan melawan bakteri penyebab demam tifoid. Imunisasi tifoid juga menjadi salah satu program WHO untuk mengendalikan epidemi dan endemi demam tifoid di dunia. FYI, Indonesia merupakan salah satu negara di dunia yang termasuk daerah endemi tifoid.

Ikatan Dokter Indonesia telah merekomendasikan imunisasi tifoid untuk anak di atas usia 24 bulan. Setelahnya, vaksin tifoid bisa diberikan setiap 3 tahun sekali. Efek samping yang mungkin timbul adalah efek samping penyuntikan, seperti bekas suntikan yang membengkak, nyeri dan mungkin saja ada demam ringan. Pada anak usia 6 tahun ke atas, imunisasi tifoid bisa diberikan secara oral (diminum).

Ada 3 jenis imunisasi tifoid yang direkomendasikan oleh WHO, antara lain:

1. Vaksin konjugat tifoid suntik (TVC), diperuntukkan untuk anak berusia 6 bulan hingga orang dewasa berusia 45 tahun.

2. Vaksin polisakarida tak terkonjugasi bagi anak berumur 2 tahun ke atas.

3. Vaksin Ty21a berbentuk kapsul yang diberikan secara oral (diminum) bagi anak yang berusia di atas 6 tahun.

So, agar si Kecil terhindar dari penyakit tifus dan kekebalan tubuhnya terjaga hingga dewasa, segera berikan ia imunisasi tifoid sesuai dengan usia yang dianjurkan, ya.

Apabila ingin memberikan imunisasi pada si Kecil, MomDad dapat melakukan Booking Vaksin di aplikasi PrimaKu dan bisa mendapatkan potongan harga, lho!

Sumber foto: Freepik

Referensihttps://www.idai.or.id/artikel/klinik/keluhan-anak/mengenal-demam-tifoid

Artikel ini telah ditinjau oleh Prof. dr. Madarina Julia, Sp.A(K), MPH., Ph.D.

familyfamily
Baca artikel tumbuh kembang anak di PrimaKu!
Unduh sekarang
playstoreappstore
Rekomendasi Artikel
Lihat semua
cover
Mencegah Anak Berperawakan Pendek
5 Feb 2018
cover
Pentingnya Imunisasi untuk Mencegah Wabah, Sakit Berat, Caca...
6 Feb 2018
cover
Mencegah Terlambat Bicara pada Anak
28 Feb 2018
cover
Mencegah Mabuk Perjalanan pada Anak
28 Feb 2018
cover
Pencegahan Obesitas pada Remaja
28 Feb 2018
cover
Tips Mencegah Sibling Rivalry
28 Feb 2018
cover
Mari cegah si kecil terpapar COVID-19!
3 Agu 2021
cover
Step by step pencegahan COVID-19 bagi orangtua yang masih WF...
12 Sep 2021
cover
Cegah obesitas sejak bayi dengan nutrisi sehat dan tepat!
26 Nov 2021
cover
ASI dapat mencegah obesitas pada anak loh!
26 Nov 2021
cover
Cara Mencegah hingga Mengobati Tuberkulosis pada Anak
24 Des 2021
cover
MomDad, yuk Terapkan Pola Makan Ini pada Anak untuk Mencegah...
11 Mei 2022
cover
Hati-Hati Bisa Menular ke Ibu dan Bayi, Ketahui Cara Mencega...
16 Mei 2022
cover
ASI dapat Mencegah Obesitas pada Anak, Benar Enggak Ya?
18 Mei 2022
cover
Mengenal Ciri hingga Cara Pencegahan Stunting dan Gizi Buruk
20 Mei 2022
cover
Pencegahan Hepatitis Akut Misterius yang Bisa Diterapkan di ...
24 Mei 2022
cover
Mengetahui Risiko Alergi pada Anak dan Tips Pencegahannya
26 Mei 2022
cover
Nutrisi Tepat Ibu Hamil untuk Mencegah si Kecil Stunting
2 Jun 2022
cover
Cegah si Kecil Terkena Cacar Monyet dengan Cara Ini, MomDad!
6 Jun 2022
cover
Flu Singapura Mengintai Saat Covid Belum Usai, Cegah dan Tan...
30 Jun 2022
cover
Berisiko Obesitas, Ini Tips Mencegah Anak Minum Susu Berlebi...
8 Jul 2022
cover
Cegah Anak Obesitas dengan Gerak
25 Jul 2022
cover
Cegah Penyakit Serius dengan Lakukan Skrining pada Newborn
28 Jul 2022
cover
Do's & Don'ts sebelum Adik Lahir untuk Cegah Sibling Rivalry
30 Jul 2022
cover
Hernia pada Anak, Apakah Bisa Dicegah?
24 Agu 2022
cover
Tips Mencegah Anak Berperawakan Pendek
30 Agu 2022
cover
Speech Delay Kenali Pencegahan, Gejala, dan Penanganannya
8 Sep 2022
cover
Cegah Penyakit, Begini Cara Tepat Jaga Kesehatan Jantung Ana...
6 Okt 2022
cover
Cegah Anak Gampang Sakit di Musim Pancaroba
14 Okt 2022
cover
Cegah Obesitas pada Anak Sedini Mungkin dengan Cara Ini!
27 Okt 2022
cover
Pantau Perkembangan Lingkar Kepala Bayi untuk Cegah Mikrosef...
31 Okt 2022
cover
Asupan Gula yang Dianjurkan pada Anak untuk Cegah Diabetes
2 Nov 2022
cover
Cegah Food Neophobia pada Anak dengan Cara Ini, yuk!
3 Nov 2022
cover
Langkah Sederhana untuk Cegah Tuberkulosis pada Anak
3 Nov 2022
cover
Cegah Karies, Begini Tips Agar Anak Mau Sikat Gigi
30 Nov 2022
cover
Cegah ISPA pada Bayi dengan Cara Ini
5 Des 2022
cover
Cegah Dehidrasi, Ini Pentingnya Mencukupi Cairan pada Busui
13 Des 2022
cover
Tips Mencegah Sibling Rivalry pada Anak berdasarkan Jarak Us...
18 Des 2022
cover
Jaga Kondisi Kehamilan untuk Cegah Pertumbuhan Janin Terhamb...
8 Jan 2023
cover
Rumus Dasar Pemberian MPASI Adekuat untuk Cegah Stunting
2 Feb 2023
cover
Cegah Bakteri, Ini Pentingnya Sterilisasi Perlengkapan Bayi
10 Feb 2023
cover
5 Kiat untuk Mencegah Stunting, Sudah Diterapkan Belum?
15 Feb 2023
cover
Cegah Stunting, Ini Alasan Mengapa Prohe Penting dalam MPASI
22 Feb 2023
cover
Kiat Hemat & Praktis untuk Cegah Anak Stunting
6 Mar 2023
cover
Cegah Gangguan Tumbuh Kembang Anak dengan Panduan Ini!
14 Mar 2023
cover
Waspada Hidden Hunger dan Peran MPASI dalam Pencegahannya
18 Mar 2023
cover
Tips Mencegah Anak Terlambat Bicara, Lakukan Hal Ini!
23 Mar 2023
cover
Peran Penting ASI dalam Tumbuh Kembang, Bisa Cegah Malnutris...
24 Mar 2023
cover
Kiat Mencegah & Menangani Penyebaran Demam Berdarah
6 Apr 2023
cover
Posisi Duduk Makan Bayi yang Tepat untuk Cegah ‘Drama’ MPASI
26 Apr 2023
cover
Kontak Mata dengan Bayi Bisa Cegah Speech Delay?
2 Mei 2023
cover
Cegah Speech Delay sejak Usia 0 Bulan dengan Cara Ini!
12 Mei 2023
cover
Manfaat Vaksin Dengue untuk Cegah Demam Berdarah
15 Jun 2023
cover
Cegah Stunting dengan Perhatikan Rumus Dasar MPASI
26 Jun 2023
cover
Fakta Nutrisi Telur Ayam, Bebek & Puyuh untuk Cegah Stunting
7 Jul 2023
cover
Ikan Lele Bisa Cegah Stunting? Intip Ide Resep MPASI nya!
12 Jul 2023
cover
MPASI Bergizi untuk Bantu Cegah Anak Stunting
12 Jul 2023
cover
Penting, Ini 5 Cara Jitu untuk Cegah Stunting sejak Dini
31 Jul 2023
cover
Deretan Nutrisi yang dapat Mencegah Anak dari Stunting
3 Sep 2023
cover
Pencegahan Stunting sejak Dini, Dimulai dari Sini!
6 Sep 2023
cover
Ini Peran Penting Imunisasi dalam Mencegah Stunting
13 Sep 2023
cover
Cegah BB Seret di Awal MPASi dengan Tips Ini!
2 Okt 2023
cover
Pencegahan TB: Bagaimana Caranya?
5 Okt 2023
cover
Permainan Ini Bisa Cegah Anak dari Speech Delay
5 Okt 2023
cover
Peran Zat Besi bagi Bayi dan Balita dalam Mencegah Anemia De...
16 Okt 2023
cover
Penting untuk Cegah Stunting, Ini Cara Praktis Siapkan Menu ...
18 Okt 2023
cover
Cegah Obesitas pada Anak dengan Nutrisi Tepat sejak Dini
5 Nov 2023
cover
Anak Rentan Kutuan, Ketahui Gejala & Cara Pencegahannya!
14 Nov 2023
cover
Ini Peran Posyandu dalam Mencegah Stunting di 1000 Hari Pert...
20 Nov 2023
cover
Anak Indonesia Terancam Stunting & Wasting, Begini Tips Penc...
21 Nov 2023
cover
Cegah Speech Delay, Ketahui Tahapan Perkembangan Bicara Anak...
22 Nov 2023
cover
Pentingnya Memberikan ASI Eksklusif untuk Pencegahan Stuntin...
4 Des 2023
cover
Cegah Infeksi Saluran Kemih pada Anak dengan Cara Ini!
17 Des 2023
cover
Cegah SIDS, Ini Tips Ciptakan Lingkungan Tidur yang Aman unt...
22 Des 2023
cover
Terapkan Kebiasaan Ini pada Anak untuk Cegah Picky Eater
12 Jan 2024
cover
Empat Kunci Utama Asupan Nutrisi untuk Cegah Growth Falterin...
15 Jan 2024
cover
Seberapa Penting Imunisasi Influenza untuk Cegah Batuk Pilek...
26 Jan 2024
cover
Tips Cegah BB Anak Seret, Lakukan Hal Penting Ini!
11 Feb 2024
cover
Pencegahan dan Tatalaksana Sifilis Kongenital
14 Feb 2024
cover
Kasus HFMD Meningkat, Kenali Gejala & Cara Pencegahannya
22 Feb 2024
cover
Ide Resep Ikan Kembung untuk Cegah Stunting
1 Mar 2024
cover
Varicella: Pencegahan dan Tatalaksana
14 Mar 2024
cover
Bahaya Resistensi Antibiotik dan Cara Mencegahnya
28 Mar 2024
cover
Penting bagi Wanita, Cegah Kanker Serviks dengan Cara Ini!
31 Mei 2024
cover
Vaksinasi Dengue: Salah Satu Cara Jitu Mencegah DBD pada Ora...
21 Jun 2024
cover
Penyebab Gigi Anak Kuning, Cegah Sedini Mungkin!
8 Jul 2024
primaku
Aplikasi tumbuh kembang anak Indonesia. Didukung penuh oleh Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI)
Mitra resmi kami:
kemenkesidaibkkbn
Unduh PrimaKu
playstoreappstore
© 2023 All rights reserved PRIMAKU, Indonesia
Cari kami di: